Laman

Minggu, 11 September 2011

Aku Menemukanmu Sepanjang Pulang


Perbatasan yang berkabut..

Pohon pinus di Ciwidey

Jalan yang kulewati..

Pepohonan ini..

Ranting jati di perkebunan Cidaun

Barisan Pohon Kelapa di Cidamar

Ranting yang penuh pesona di Cidamar

Cipandak yang mempesona

Bale Gede yang menguning..

Naringgul yang menghijau

Langit biru Cidamar

Pohon Kelapa yang menjaga Ciujung

teratai ini kutemukan di belakang Pom Bensin Al Ma'soem Ciwidey

sudah  berapa km yang ku lewati?

kapan-kapan sepertinya harus singgah kesini Cimanggu - Ciwidey

lihat hamparan teh nya? elok laksana permadani..

perbatasan ini sepertinya sedang bersedih, kabut turun sangat tebal

masih jauh ternyata... (perjalanan yang panjang)

Aren ini masih tersisa disini, aku rindu meneguk nira mu di pagi hari..

hai ranting, kau teramat mempesona, apa yang hendak kau gapai di langit biru?
jalanan ini masih seperti ini..  seberapa jauh aku melangkah?
Jembatan ke 5 yang kulewati..
dan akhirnya aku menemukan lautku..




4 komentar:

  1. wah....
    asyik.. ini perjalanan yang dilalui saat mudik yah..?

    mantap. jempol deh.

    BalasHapus
  2. @arman: iya betl... terimakasih sudah berkunjung

    BalasHapus
  3. hijau, hijau, dan hijau...
    nikmatnya menghirup udara segar saat lewat ditempat seperti ini.

    jalur mudiknya keren...! kalo aku mudik ke ambon yang keliatan cuma lautan luas.. hehe..

    BalasHapus
  4. @Bang ROe: Jalur mudiknya memang asyik.. udaranya luar biasa segaaarrr...

    Laut, aku menemukannya disamping rumahku..

    walaupun gak bisa renang.. tapi tetap mengaku anak pantai hihihi...

    BalasHapus

Yuukk di komen-komen yaa...